Polres Sukoharjo, secara resmi mulai mengoperasikan ruang Traffic Management Center (TMC) dengan menggunakan 11 kamera electronic traffic law enforcement (ETLE) statis. Pengoperasian TMC itu dilakukan langsung Kapolres Sukoharjo AKBP Wahyu Nugroho Setyawan dalam, Selasa (29/11/2022). “Satuan Lalu Lintas Polres Boyolali kini memiliki fasilitas baru, yakni TMC untuk memantau kondisi arus lalu lintas di wilayah ini,”…
Month: November 2022
Tangani Korban Gempa Cianjur, Jokowi Minta Perbanyak Tenda Perawatan Darurat!
Presiden Joko Widodo (Jokowi) meninjau langsung lokasi terdampak gempa di Cianjur. Menurutnya, menyiasati keterbatasan ruangan rumah sakit bagi para korban, maka tenda perawatan darurat bisa menjadi solusi alternatif sebagai tindakan medis yang responsif. “Kalau untuk darurat, tendanya ditambah saja,” katanya saat memberikan arahan di tenda darurat seperti dikutip dari siaran pers, Selasa (22/11). Mendengar arahan…
Mau Tangkap Perampok, Polisi Malah Diserang Warga dan Mobil Dirusak
Sejumlah anggota Polres Empat Lawang dan Polsek Muara Pinang, Sumatera Selatan, diserang warga saat melakukan penangkapan terhadap satu dari tiga perampok. Polisi masih memburu para pelaku yang sudah diketahui identitasnya. Perampokan tersebut terjadi saat korban mengemudikan truk melintas di Desa Pajar Menang, Kecamatan Muara Pinang, Empat Lawang, Selasa (8/11) dini hari. Tiga pelaku yang mengendarai…
Ferdy Sambo sampai Pukul Tembok saat Cerita Skenario Bohong ke Kanit Reskrim!
Mantan Kasat Reskrim Polres Metro Jakarta Selatan, AKBP Ridwan Rhekynellsom Soplanit mengaku melihat Ferdy Sambo memukul tembok dengan keras. Pasca kasus kematian Brigadir Yosua Nofriansyah Hutabarat Juli lalu. Pengakuan Ridwan Soplanit diungkap saat memberikan keterangan sebagai saksi dengan terdakwa Irfan Widyanto dalam sidang Obstruction of Justice (OOJ) di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan pada Kamis (3/11)….